Kamis, 10 Mei 2012

cara memenangkan blog di Search Engine Google

cara-memenangkan-blog-diSearch-Engine-Google

 

Search Engine Google artinya mendaftarkan blog Anda agar masuk ke dalam database Google. Apakah harus dilakukan? Sebetulnya cara ini optional, tidak dikerjakan pun tidak mengapa, blog Anda tetap bisa masuk ke database Google tersebut, mengapa ini bisa terjadi? Karena Google tersebut mempunyai apa yang disebut dengan robot crawler (robot penjelajah) yang berkeliaran terus menerus. Misalnya Robot sedang masuk ke blog saya, lalu menemukan LINK ke blog Anda dari blog saya maka robot itupun akan otomatis mengindex atau memasaukkan blog Anda ke dalam database mereka. Namun jika Anda tidak ingin menunggu robot masuk ke website Anda dari pintu masuk blog lain secara otomatis maka Anda boleh mendaftarkan blog Anda ke Search Engine Google tersebut secara manual. Bagaiamana caranya? Sangat sederhana, mari kita bahas.a
untuk donwload klik link ini
http://www.ziddu.com/download/19290451/CaraMemasukkanBlogKeSearchEngineGoogle.doc.html

 

cara-memenangkan-blog-diSearch-Engine-Google

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar